TRACKLINK ALAT BERAT
Mencocokan Track shoe and Tracklink.
Cara Paling mudah untuk memastikan Unit Model A dan Unit Model B memiliki Dimensi Tracklink yang sama adalah dengan mencocokan Tracklink dengan Papan Shoe Bawaan dari unit.
Hal Pokok yang harus diperhatikan adalah : Jumlah Mata Link, Ukuran Lubang baut, dan Link Pitch, sedangkan untuk ukuran bushing masih dapat diteloransi jika berbeda dimensi nya.
Catatan : Pada dasarnya banyak alat berat yang sekelas, misal 20 TON (cat E320, hitachi ZX210, KOM PC200, dan lainnya, mengunakan Tracklink yang sama, hanya berbeda di jumlah mata link), hal ini penting jika ingin medapatkan harga yang lebih murah.